Wednesday, January 30, 2013

Trik Memasang Banner Iklan Di Header Blog

Iklan di  Header

Memonetize blog dimana banyak cara yang bisa di lakukan seperti kebanyakan blogger tentunya sudah paham trik-triknya seperti ikut Adsense,Affiliasi ,Ads banner untuk disewakan dan lain sebagainya ,berusaha tidak ada salahnya bukan, hanya sedikit share yang mungkin bisa membantu usaha sobat mencari penghasilan dari blog salah satu cara-nya memasang kotak iklan di header blog seperti yang ada di atas .

Soal membuat banner ads sendiri sekarang sudah bukan suatu hal sulit untuk dilakukan berbeda dengan beberapa waktu yang lalu ketika saya pertama kali mulai aktifitas blogging,seiring berjalan-nya waktu ,belajar untuk  menyerap ilmu  dari  bloger-bloger yang sudah berpengalaman dan sedikit melakukan percobaan sendiri unuk menggembangkan ilmu yang saya dapat untuk di praktekan, seperti pengalaman saya terkadang teori dengan praktek-nya ada  sedikit perbedaan ,seperti dalam hal ini yang akan saya bahas sedikit tentang bagaimana cara memasang kotak iklan di header blog di tema bawaan blogger seperti yang saya lakukan dan  siapa tahu bermanfaat.

Disini saya menggunakan template dari blogger , mungkin sobat pernah mengalami hal seperti ini ketika  ingin memasang iklan di header dengan salah satu cara menambahkan gadget baru di bagian Header ,setelah mencari kode <div id='header-wrapper'> untuk kemudian  edit kode di bawahnya seperti ini kodenya  <b:section class='header' id='header' maxwidgets='1' showaddelement='no'> <b:widget id='Header1' locked='false' title='Pilah Pilih   (Header)' type='Header'> ,ternyata kode <div id='header-wrapper'> tersebut tidak ditemukan ,  hanya menemukan kode di bawahnya seperti yang diatas tetapi ketika di rubah nilainya (warna biru di atas) hasilnya tidak sesuai, muncul kolom/gadget baru  tetapi itu di atas atau di bawah  header bukan di dalam header.



Tidak menemukan kode <div id='header-wrapper'> di template ,sebenarnya  itu bisa di akali dengan cara langsung memasukan/memasang  kode gambar ke template di bagian header ,cara-nya seperti ini yang saya lakukan :

1. Buka perancangan template > Edit HTML jangn lupa cek list Expand Tempalte Widget
2. cari kode <header> cari di bawahnya ada kode seperti ini 

  <a expr:href='data:blog.homepageUrl'><data:title/></a>
  </b:if>
</b:includable>
<b:includable id='description'>
  <div class='descriptionwrapper'>
    <p class='description'><span><data:description/></span></p>
  </div>
</b:includable>
<b:includable id='main'>
<-------KODE IKLAN--------->
<b:if cond='data:useImage'>
    <b:if cond='data:imagePlacement == &quot;BEHIND&quot;'>


3. tempel script  gambar iklan  yang ingin di tampilan,buka pratijau untuk melihat hasilnya dan jika seudah sesuai dengan yang di harapkan klik save template .



Dari contoh di sini yang saya alami  bisa disebakan karena dari masing-masing template mempunyai desaian atau kode penulisan yang berbeda di mana seperti kode <div id :header-wrapper> tidak saya temukan di temlate-template bawaan blogger yang saya gunakan, untuk posisi gambar /banner iklan di situ saya tempatkan di header diatas judul dan titel dan di tambah floating right supaya terlihat sejajar dengan judul dan titel blog ,untuk ukuran gambar tergantung kebutuhan , dan semoga artikel ini bisa bermanfaat.

Happy Blogging.



No comments:

Post a Comment