Saturday, March 12, 2011
Penghuni 60 in Ponsel
Apakah sobat pernah membuka blog di ponsel? Bagaimana tampilannya? Saya pernah mencoba buka blog saya di hape, tapi tampilannya kok malah acak-acakan. Saya harus terus menerus menggeser navigasinya agar bisa melihat keseluruhan dari tampilan blog. Karena tampilannya sama persis seperti kita membukanya di desktop.
Memang sih, blogger sendiri sudah mempunyai cara agar blog kita bisa tampil baik jika dilihat melalui ponsel. Namun, dalam hal ini saya lebih menyukai tampilan blog yang saya buat dengan bantuan pihak ketiga.
Kalo anda ingin tahu cara membuatnya, silahkan dibaca disini:
Cara Merubah Blog Menjadi Mobile Blog
Untuk sobat yang ingin membuka blog Penghuni 60 ini dengan tampilan baik di ponsel, saya sudah membuat formatnya agar bisa lebih baik saat dibuka di ponsel.
Ada 4 format agar blog ini tampil baik di ponsel:
1. Memanfaatkan fasilitas yang diberikan oleh mbah Google, berikut formatnya:
http://www.google.com/gwt/n?u=http://sospiriguana.blogspot.com
2. Memakai versi Blogger sendiri, berikut formatnya:
http://sospiriguana.blogspot.com/?m=1
3. Menggunakan aplikasi yang saya setting melalui Mippin.com, berikut formatnya:
http://mippin.com/app/Penghuni60
4. Menggunakan aplikasi yang saya setting melalui Blogger Touch, berikut formatnya:
http://bloggertouch.appspot.com/penghuni60
Nah, kalian pilih saja diantara keempat format di atas, mana yang lebih praktis di hape kalian...
Semoga blog Penghuni 60 ini makin dekat makin bersahabat dengan kalian semua..
Terima kasih....
Disarankan membukanya memakai Opera Mini. Mohon kiranya bagi sobat yang sudah mencoba keempat format di atas, beri masukkan kepada saya, apakah tampilannya bagus atau masih kurang, atau lainnya... dikarenakan dari hasil survey saya pribadi, setiap tampilan di hape yang berbeda tipe, sepertinya tampilannya juga ikut berbeda. Jadi tolong, kalo bisa tuliskan tipe hape kalian saat mencoba format di atas. Ditunggu masukannya, agar blog ini menjadi lebih baik lagi.
Thank you very much....
Pusing abis nyetting blog nih... mabok dulu ah... hihihi
Happy Weekend..!!!
Labels:
In Trik
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment